Selasa, 19 Oktober 2010

Kemenangan Kedua PSPS

PSPS kembali menuai hasil positif di kandang sendiri. Tim Askar Bertuah, julukan PSPS Pekanbaru, berhasil menang tipis atas tamunya Persela Lamongan 2-1 pada pertandingan petang Selasa, 19 Oktober.

Dua gol PSPS yanga menajalni laga kedua di Liga Super Indonesia 2010 di Stadion Kaharuddin Nasution Pekanbaru ini diciptakan oleh Dzumafo Herman. Satu gol balasan tim tamu dari Lamongan dilesakkan oleh Fabiano


Dengan hasil ini maka total PSPS Pekanbaru telah berhasil mengumpul tujuh (7) setelah pada dua pertandingan sebelumnya mendapat empat (4) poin, satu dari Persija Jakarta ketika bermain di Padang dan tiga dari Deltras Sidoarjo di Rumbai – Pekanbaru.

Kemenangan PSPS pada pertandingan ke-3 di musim ini juga melambungkan nama Dzumafo sebagai salah satu pencetak gol (Top Skorer) terbanyak menyaingi penyerang-penyerang Liga Super lainnya.

Kemenangan ini merupakan modal bagus untuk pertandingan selanjutnya. Semoga PSPS selalu bisa meraih hasil positif baik bermain kandang maupun tandang. Amin..

3 komentar:

Rivaldy Angdika_Celeste mengatakan...

Ini karena kembali std. Kaharudin Nasution Rumbai. Makasih yg telah mengizinkan PSPS kembali ke kandangnya

m.ridho setiawan (zroob) mengatakan...

my name : M.ridho setiawan (zroob)

brjuang lah psps ...

aku mndukung mu smpai akhir hdup ku ini ...

dan mudah"an psps mnjdi juara indonesia yg baru /..

amiin ..

theking mania mengatakan...

pemain asing yg baru memeng oke. tetapi tidak kompak, sering memainkan bola. seharus nya kemaren menang telak.

Posting Komentar

Silakan Beri Komentarnya,
Ket:
Nama/URL : Tulis nama anda URL boleh dikosongkan.

NB : Kini setiap komentar tidak bisa langsung dilihat isi komentarnya, difilter terlebih dahulu oleh Admin untuk menghindari SARA. dan Komentar yang mengandung SARA/Bernada Miring tidak akan kami publikasikan.

Terima Kasih ^_^

Template by - Abdul Munir | Daya Earth Blogger Template